Minggu, 16 Juli 2017

Babinsa Kawan Koramil Bangli bersihkan Material Longsor



Pendam IX/Udayana
Minggu, 16 Juli 2017

Babinsa Kawan Koramil Bangli bersihkan Material Longsor di Tegalalang Kelurahan Kawan Kec. Bangli Kab. Bangli, Jumat (14/7).

Dalam mengahadapi berbagai kemungkinan yang terjadi diwilayah dibutuhkan kesigapan dan kepudilian Babinsa sebagai Aparat di lapangan. Hal itu ditunjukan oleh Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Sang Putu Wiradana.

Bersama rekan kerjanya yaitu Babinkamtibmas begitu mendengar informasi dari masyarakat langsung dengan sigapnya terjun kelapangan, Seabagai mana yang terjadi akibat cuaca ekstrim yang terjadi 1 minggu terakhir di wilayah Tegalalang Kelurahan Kawan Bangli terjadi tanah longosor yang menutup arus lalulintas, Tambahan dengan Tegalalang. Berkat kesigapan Babinsa dan instansi terkait di Lapangan serta bantuan dari Masyarakat setempat, pembersihan material bekas longsoran dapat di selesaikan sehingga jalan dapan kembali normal.

Babinsa Koramil 1626-01/Bangli menghimbau kepada masyarakat binaanya apabila cuaca tidak bagus agar wasapada tertutama yang tinggal dekat dengan pohon yang besar dan tanah yang labil.(Kodim 1626/Bangli)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar